gema takbir berkumandang membangunkan ku di pagi yang cerah itu. aku segera pergi ke kamar mandi untuk mandi dan wudhlu. setelah itu aku bersiap-siap pergi shlat idul adha di sekolah. seperti biasa para murid harus membuat resume guna menunjukan kehadiran mereka sebagai bukti.
seusai melaksanakan shalat idul adha, akupun pulang kerumah. ternyata ada nenek ku yang berkunjung. untunglah, aku kira aku kira aku akan menghabiskan hari yang panjang ini sendirian. karena oramg tua ku tidak ada di rumah, mereka pergi ke rumah saudara. keluarga besar ayahku memang memiliki kebiasaan pada saat hari idul adha. mereka selalu patungan untuk membeli beberapa ekor sapi.
siang di hari yang spesial ini aku habiskan dengan menonton televisi. tiba-tiba handphone ku berdering. ternyata ada sms dari anis. dia meminta ku untuk menemaninya membeli makan. walaupun kami sudah berbeda kelas, tapi kami masih bersahabat seperti dulu. sebagai teman yang baik, aku menemaninya untuk mencari makan. setelah makan kami langsung pulang.
sore hari nya ak pergi ke Padangan dengan mengendarai sepedha motor kesayangan untuk menjenguk teman yang mengalami kecelakaan cukup parah. jalannya saat luar biasa istimewanya. terdapat lobang dimana-mana. ini pengorbanan ku. karena malam menjelang, ak berpamitan kepada teman ku dan keluarganya untuk pulang.
pukul 18.05 aku sampai di Bojonegoro kota tercinta. perjalanan yang melelahkan pun telah usai. sisa waktu yang ada ini aku gunakan untuk beristirahat dan menghabiskan waktu bersama keluarga.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar